Matematika Sekolah Dasar Sebuah kubus memiliki volume yang sama dengan sebuah balok. Panjar rusuk kubus adalah 9 cm. Jika ukuran panjang dan lebar balok berturut-tur adalah 9 cm dan 3 cm, maka hitunglah tinggi balok tersebut!​

Sebuah kubus memiliki volume yang sama dengan sebuah balok. Panjar rusuk kubus adalah 9 cm. Jika ukuran panjang dan lebar balok berturut-tur adalah 9 cm dan 3 cm, maka hitunglah tinggi balok tersebut!​

Jawaban:

memakai konsep kesebangunan

V kubus = V balok

r × r × r = p × l × t

9 cm × 9 cm × 9 cm = 9 cm × 3 cm × t

729 cm³ = 27 cm² × t

t = 729 cm³ ÷ 27 cm²

t = 27 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

semoga bermanfaat yaa

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Volume kubus : s³

Volume kubus : 9³

Volume kubus : ( 9.9.9 )

Volume kubus : ( 81.9 )

Volume kubus : 729 cm³

_ _ _

Volume balok = P × L × T

729 = 9 × 3 × T

729 = 27 × T

27 × T = 729

T = 729/27

T = 27 cm

[answer.2.content]